Kamis, 15 September 2011

Pelatihan Peternakan Kambing Perah

http://www.etawafarm.com/


Pelatihan Peternakan Kambing


Dalam rangka meningkatkan ilmu pengetahuan, ketrampilan dan manajemen pengelolaan ternak kambing dan domba yang baik, maka Etawa Farm merencanakan mengadakan Pelatihan Ternak Kambing insya Allah diselenggarakan pada :
Hari/tanggal           : Minggu, tanggal 18 September 2011
Pukul                    : 09.00 s/d 15.00 WIB
Tempat                  : Etawa Farm
                               Jl. Lawu KM 5 Blumbang, Kec. Tawangmangu,
     Kab. Karanganyar, Jawa Tengah

Nara Sumber       : 1. Bpk. Mutasim Fakkih, SE, MM
   (Praktisi Peternakan dan Produsen Pakan Ternak)
                                        2. Ibu Siti Asiyah, SPT  (Formulator dan Pengajar)

Materi                  :
·         Mengenal  jenis Kambing/Domba
·         Mengenali anatomi Kambing
·         Karakteristik  Kambing/Domba
·         Jenis  Hijauan untuk  Pakan
·         Pakan Pengganti Hijauan
·         Cara Membuat Konsentrat Kambing
·         Perkandangan ternak kambing
·         Manajemen ternak kambing
·         Pengaruh  pemelihara pada ternak kambing
·         Psiologi ternak kambing
·         Mengenal penyakit kambing
·         Pengaruh kandang pada kambing
·         Pengobatan kambing

Kontribusi Rp. 150.000,- per orang termasuk makan siang, snack, sertifikat dan cindera mata

Pembayaran kontribusi pada saat pelatihan atau transfer ke rekening Bank Syariah Mandiri No : 0120183234 a/n Yayasan Abdul Aziz

Contact Person : Bu Endang Sri Lestari  0818294333, 0271 738568, Fax 0271 7651987

Tidak ada komentar:

Posting Komentar